• Kamis, 21 September 2023

Berikut Mitos, Tradisi dan Larangan Saat Tahun Baru Imlek

- Senin, 31 Januari 2022 | 10:06 WIB
20 Quotes Tahun Baru Imlek 2022 Makna Terbaik, Gunakan Sebagai Ucapan Imlek untuk Keluarga, Pasangan, Sahabat. (Pexels.com/Angela Roma)
20 Quotes Tahun Baru Imlek 2022 Makna Terbaik, Gunakan Sebagai Ucapan Imlek untuk Keluarga, Pasangan, Sahabat. (Pexels.com/Angela Roma)

beritajowo.com / jakarta - Imlek berasal dari bahasa hokkien, bahasa hokkien adalah salah satu cabang dari bahasa Min selatan yang merupakan bagian dari bahasa Han.

Bahasa ini digunakan secara luas di Taiwan. Di dunia Internasional Imlek dikenal juga dengan chinese new year atau lunar new year.

Ada beberapa mitos dan tradisi Imlek yang kerap beredar dimasyarakat, salah satunya adalah mitos tentang larangan menyapu dan juga tradisi angpao serta kue keranjang.

Baca Juga: 12 Kata-kata Ucapan Tahun Baru Imlek 2022, Mengandung Doa dan Harapan

• Berikut mitos tradisi saat perayaan imlek:

1. Bersih-bersih rumah sehari sebelum Imlek

Biasanya membersihkan rumah dilakukan satu hari sebelum Imlek.

Tujuan masyarakat Tionghoa melakukannya sehari sebelum hari 'H' adalah untuk membuang kotoran yang dianggap sebagai simbol kesialan.

Seperti pada umumnya, masyarakat Tionghoa membersihkan rumah dengan cara menyapu rumah, mengepel lantai dan membuang barang yang sudah tidak dipergunakan lagi.

Baca Juga: 4 Menu Kuliner Lezat dan Nikmat Rayakan Tahun Baru Imlek Bersama Keluarga

2. Tidak boleh menyapu rumah di hari Imlek

Jika sehari sebelum hari Imlek diharuskan untuk membersihkan rumah. Lain halnya saat hari 'H,' pada hari pertama Imlek tidak diperbolehkan sama sekali untuk menyapu rumah.

Masyarakat Tionghoa menganggap bahwa jika menyapu rumah pada saat Imlek maka rezeki yang sudah datang ke rumah akan tersapu bersih ke luar karena itulah ada larangan menyapu di hari pertama Imlek.

Tradisi larangan menyapu di hari pertama Imlek ini masih dilakukan sampai saat ini.

Baca Juga: Makna di Balik Berbagai Hidangan Imlek Seprti Ikan, pangsit, Lumpia dan Niangao

Halaman:

Editor: Surayyah

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Diet Yang Pas Dilihat Dari Zodiak Masing Masing

Selasa, 15 Agustus 2023 | 12:05 WIB
X