Beberapa Bahan Alami yang Patut Dicoba untuk Meredakan Asma

- Selasa, 28 Juni 2022 | 09:42 WIB
ilustrasi manfaat madu untuk kesehatan tubuh, salah satunya redakan gejala asam lambung (pixabay)
ilustrasi manfaat madu untuk kesehatan tubuh, salah satunya redakan gejala asam lambung (pixabay)

Daun pegagan terbukti efektif dapat meredakan beberapa macam penyakit, mengurangi asma. Cara meramunya, rebus daun pegagan kemudian minum air rebusan tersebut. 

Kunyit

Kunyit memiliki senyawa aktif diarylhepanoids, termasuk kurkumin berwarna kuning jingga yang terdapat dalam rimpang kunyit. Penelitian di India menyebutkan, 60% penderita asma yang diberikan serbuk kunyit 6-12 gr secara rutin, menunjukkan perbaikan dan pemulihan terhadap penyakit asma

Cara membuatnya, Anda bisa mneggunakan serbuk kunyit atau kunyit segar tumbuk kemudian rebus hingga mendidih. Setelah dingin kemudian disaring, lalu minum selagi hangat. secara rutin mengonsumsi kunyit hingga asma Anda berkurang.

Temulawak

Temulawak atau Kurkumin memiliki zat anti-inflamasi yang sangat kuat dan baik untuk mengobati asma akut atau kronis. Temulawak juga diyakini mampu mengatasi peradangan. Dalam beberapa Penelitian, Temulawak menunjukkan kemanjuran yang sama dengan kortison dan fenilbutazon. 

Untuk mengobati asma, temulawak dapat ditumbuk, dipotong atau dibakar hingga mendidih. Setelah itu saring airnya kemudian minum selagi hangat.

Halaman:

Editor: Riza Hamed Savero

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X