beritajowo.com//semarang - Sikap dan karakter anak bisa ditentukan oleh banyak faktor. Satu di antaranya adalah dari tanggal lahir.
Apa sajakah karakter anak yang bisa diketahui dari tanggal lahir?
Inilah tanggal-tanggal lahir yang ikut mempengaruhi karakter anak
Baca Juga: Cocok Buat Orang Malas, ini Amalan Doa Agar Rajin Ibadah
- 2, 8, 12, 15, 21, 24, 30
Anak dengan tanggal lahir tersebut di atas mempunyai karakter mudah terbawa perasaan,
keliatan cuek dari luar padahal sebenarnya orangnya asyik, bisa mengikuti kemana arah lawan bermainnya.
- 1, 6, 10, 17, 23, 26, 28, 31
Jika anak dilahirkan pada tanggal-tanggal tersebut maka anak tersebut akan mempunyai karakter yang pandai menyembunyikan perasaan,
Baca Juga: Saat Park Bom Rilis Singel Flower, Serasa Reuni 2NE1
tertutup, ingin selalu terlihat senang meskipun terkadang sedang bersedih hati.
- 4, 9, 14, 16, 19, 20, 22, 29
Paling susah melupakan masa lalu, susah move on, paling overthinking, adalah karakter yang dimiliki oleh anak-anak yang terlahir pada tanggal tersebut.
- 3, 5, 7, 11, 13, 18, 25, 27
Moodyan, mood gampang banget berubah, sebentar gembira sebentar kemudian sudah bersedih.
Baca Juga: Arti Mimpi yang Dianggap Pertanda Buruk Menurut Primbon Jawa
Namun di samping sifatnya yang mudah berubah tersebut anak-anak yang lahir pada tanggal tersebut juga dikenal sangat ramah dan suka bergaul.
Artikel Terkait
Bulan Kelahiran Sebagai Patokan Karakter Seseorang, Bulan Manakah Milikmu?
Rahasia Sifat dan Karakter Weton Rabu Legi yang Jatuh pada Rabu, 29 Juni 2022
Kepribadian Anak Yang Ditentukan Oleh Jam Kelahiran
6 Kebiasaan Yang Bisa Diterapkan Orang Tua untuk Meningkatkan Kecerdasan Pada Anak Sejak Dini
20 Nama Anak Laki-Laki Yang Mengandung Makna Sukses