Beritajowo.com // Jakarta - Hitung berhitung di dalam weton jawa salah satunya adalah weton Sabtu Wage.
Di kalender Jawa, weton digunakan untuk patokan tentang karier hingga jodoh.
Memiliki weton Sabtu Wage mungkin penasaran tentang karakter, percintaan, hingga karier.
Berikut perhitungan bawah ini untuk weton Sabtu Wage
Pada hitungan Jawa, orang dengan kelahiran hari Sabtu mempunyai neptu bernilai 9 serta Wage mempunyai neptu bernilai 4.
Jadi, apabila anda lahir pada Sabtu Wage akan mempunyai neptu berjumlah 13.
Kitab Primbon Jawa Kuno menyebutkan kalau orang dengan neptu ini mempunyai watak seperti Lakuning Lintang.
Watak orang yang mempunyai weton Sabtu Wage cenderung lebih introvet dan selalu ingin menghabiskan waktu sendirian.
Sayangnya, perilaku tertutup ini justru memunculkan prasangka bagi orang lain dan kerap dipandang remeh oleh orang di sekitarnya.
Namun, terlepas dari prasangka buruk dan hujatan orang sekitar, orang dengan weton Sabtu Wage selalu memiliki watak sabar, tidak pendendam, serta tegar.
Selain itu, mereka tidak takut untuk menghabiskan hidupnya sendirian tanpa teman karena sudah terbiasa untuk mandiri.
Artikel Terkait
Ramalan Weton Februari : 7 Weton dengan Nasib Paling Mujur! Tajir Melintir! Siap Jadi Pasangan Id
Inilah 9 Weton Turunan Raja Bromo yang Bakal Sukses di Februari, Jadi Sugih Tenanan Saat Usia 30 Tahun ke atas
10 Weton yang Akan Sukses dan Kaya Raya, Diprediksi Hidup Sejahtera dan Makmur di Usia Tua
Ramalan Zodiak Capricon Hari Ini